Yayasan Pendidikan Dharmawangsa Medan akan menggelar turnamen bola voli “Dharmawangsa Cup 2025” antar pelajar SMA/SMK/SLTA se-Sumatera Utara pada akhir Februari ini. Turnamen ini akan berlangsung selama 3 hari, tepatnya pada 20 Februari sampai dengan 22 Februari 2025 di lapangan bola voli Yayasan Pendidikan Dharmawangsa, Jl. Kl. Yos Sudarso No. 224, Kota Medan. Turnamen ini menjadi...Read More